Thursday, May 8, 2014

Harga Motor Yamaha R6

Daftar Harga Motor Yamaha R6. Motor Yamaha R6 Terbaru Dengan type mesin 599 cc, pendingin-cairan, 4 –silinder segaris, DOHC, disertai dengan 16-katub titanium. Mesin yamaha R6 ini memakai bore x stroke sebesar 67.0 x 42.5 mm. Dengan rasio kompresi 13.1:1 yang menjawab setiap tantangan berkecepatan tinggi anda. Dengan model YCC-T and YCC-I MotoGP fuel injection yang akan mengimbangi kecepatan tinggi yang dihasilkan dari mesin motor sport ini. Dibekali dengan transmisi mesin mencapai 6-percepatan/multiplate slipper clucth. Sistem pengapian transistor controlled ignition yang disematkan pada mesin motor ini akan membuat ledakan energi mulus namun menghasilkan kecepatan yang tinggi. Klasifikasi suspensi secara lengkapnya yaitu pada bagian depan fork 41 mm, 4 mode pengaturan, travel 4.5 inchi sedangkan pada bagian belakang monoshock, 4 mode pengaturan, travel 4.7 inchi.

Selain itu rem depan cakram 310 mm ganda, kaliper radial-mount 4-piston sedangkan pada rem belakang terdiri dari cakram 220 mm, kapiler single-piston. Yamaha motor memberikan dukung desain ban yang unik dengan ukuran ban depan 120/70-ZR17 58W dan ban belakang 180/55-ZR17 73W. Dimensi motor yang elegan didukung dengan ukuran yang pas 80.3 x 27.8 x 33.5 inchi. Dengan tinggi jok 43.1 inchi dan whelbase 54.1 inchi yang akan membuat anda nyaman dan tampil ekstra maskulin ketika mengendari motor sport ini. Berikut ini Harga Motor Yamaha R6:

Harga Yamaha R6: Rp 220.000.000,-

Itulah Harga Motor Yamaha R6 Terbaru 2014. Motor Yamaha R6 Terbaru diatas hanyalah perkiraan dan memiliki sifat yang tidak terikat, yang artinya Motor Yamaha R6 Terbaru tiap daerah dapat memiliki standar yang berbeda. Harga juga bergantung pada lokasi dimana anda tinggal.

Bontang08

About Bontang08

Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.

Subscribe to this Blog via Email :